Trump Batalkan Serangan terhadap Iran setelah 4 Negara Arab & Israel Membujuk hingga Beri Tekanan

Trump Batalkan Serangan terhadap Iran setelah 4 Negara Arab & Israel Membujuk hingga Beri Tekanan

Download aplikasi berita TribunX di Play Store atau App Store untuk dapatkan pengalaman baru

TRIBUN-VIDEO.COM – Presiden AS Donald Trump membatalkan serangan terhadap Iran setelah Arab Saudi, Qatar, Oman, Mesir dan Israel membujuk dan memberikan tekanan kepadanya.

Termasuk potensi guncangan terhadap stabilitas kawasan dan ekonomi global.

Mengutip Al Mayadeen dan Tribunnews pada (16/1), hal ini diungkap oleh sumber-sumber diplomatik dengan tanpa disebutkan namanya pada (16/1/2026) waktu setempat.

Mereka menjelaskan bahwa keputusan Trump ini didasarkan pada evaluasi konsekuensi potensial dari peluncuran serangan militer berskala besar.

“Upaya diplomatik menit-menit terakhir dilakukan secara intens untuk meyakinkan Presiden Trump agar memberikan kesempatan bagi Iran untuk menunjukkan niat baiknya,” ungkap seorang pejabat senior Arab Saudi yang enggan disebutkan namanya, mengutip The Times of Israel. (Tribun-Video.com)

Artikel ini telah tayang di Tribunnews.com dengan judul Trump Batalkan Serangan ke Iran setelah Dibujuk Negara-negara Arab dan Netanyahu, https://www.tribunnews.com/internasional/7779297/trump-batalkan-serangan-ke-iran-setelah-dibujuk-negara-negara-arab-dan-netanyahu.

Program: Tribun Video Update
Host: Yessy Arisanti Wienata
Editor Video: Hadiyya Qurrata
Uploader: Panji Anggoro Putro

#Trump #Iran #ASBatalkanSerangan #TrumpIran #IsraelIran #NegaraArab #TekananDiplomatik #KonflikIranAS #EskalasiTimurTengah #PerangTimurTengah #KrisisTimurTengah #DiplomasiTimurTengah #GeopolitikTimurTengah #PolitikInternasional #BeritaIran #BeritaTimurTengah #BeritaDunia #BreakingNews

社会・政治ニュース動画カテゴリの最新記事