Surati Prabowo dari Penjara, Anak Riza Chalid: Tuduhan Rugikan Negara Rp 285 T Fitnah Keji

Surati Prabowo dari Penjara, Anak Riza Chalid: Tuduhan Rugikan Negara Rp 285 T Fitnah Keji

Download aplikasi berita TribunX di Play Store atau App Store untuk dapatkan pengalaman baru

TRIBUN-VIDEO.COM – Muhammad Kerry Adrianto Riza, putra dari Riza Chalid menuliskan surat terbuka dari balik penjara yang diharapkan bisa disampaikan ke Presiden Prabowo Subianto yang dititipkan lewat pengacaranya pada Selasa (25/11).

Dalam surat itu Kerry menyebut tuduhan terhadap dirinya yang merugikan negara hingga Rp 285 triliun dalam kasus korupsi minyak mentah, adalah fitnah keji.

Kerry juga membantah ayahnya, Riza Chalid terlibat dalam kasus korupsi tata kelola minyak mentah. (Tribun-Video.com/Tribunnews.com)

Artikel ini telah tayang di Tribunnews.com dengan judul Anak Riza Chalid Tulis Surat Terbuka Untuk Prabowo: Tuduhan Kerugian Rp 285 Trililiun Fitnah Keji, https://www.tribunnews.com/nasional/7759204/anak-riza-chalid-tulis-surat-terbuka-untuk-prabowo-tuduhan-kerugian-rp-285-trililiun-fitnah-keji?page=all&s=paging_new.
Penulis: Rahmat Fajar Nugraha
Editor: Adi Suhendi

Program: Tribunnews Update
Host: Umi Wakhidah
Editor Video: Sekar Kinasih
Uploader: Tri Hantoro

#RizaChalid #Prabowo #Kasus285Triliun #FitnahKeji #SuratDariPenjara #IsuHukum #IsuPolitik #BeritaNasional #BeritaTerbaru #UpdateKasus #Kontroversi #ViralHariIni #IsuPublik #Indonesia

社会・政治ニュース動画カテゴリの最新記事