Artis sekaligus penyanyi legendaris Indonesia Titiek Puspa meninggal dunia pada Kamis (10/4/2025) sore di RS Medistra.
Titiek Puspa masuk rumah sakit usai mengalami pecah pembuluh darah dan pendarahan.
Petty Tanjungsari, selaku anak sulung Titiek Puspa, mengungkapkan soal sang ibu yang dilarikan ke Rumah Sakit Medistra.
#TitiekPuspa #Meninggal #PendarahanOtak
News Enchor: Muhammad Khoiru Annas
Video Editor: rst
Download aplikasi berita TribunX di PlayStore atau AppStore untuk dapatkan pengalaman baru
Jangan sampai ketinggalan informasi terupdate dan berita pilihan Tribun Jateng. Ikuti saluran kami di WhatsApp Channel : https://whatsapp.com/channel/0029VaGGNpD2ZjCsQdoscl3o